Cara submit blog di Bing
Pernahkah anda mensubmit blog anda ke Yahoo Explorer? Kalau belum kebetulan, tapi kalau sudah saran saya submit blog anda ke Bing, mengapa? Karena sekarang sistem index Yahoo sudah beraliansi dengan Bing. Anda tidak bisa lagi menggunakan Yahoo Site Explorer, karena Yahoo Site Explorer sudah dinon aktifkan dan beralih ke Bing Web Master. Untuk itu Submit URL blog Ke yahoo di jadikan satu paket