HATI HATI...!!! Perbedaan Antara Hijab, Jilbab, Kerudung dan Khimar, Sebarkan Supaya Yang Lain Jadi Tahu...
Banyak muslimah yg tdk mengetahui Perbedaan Antara Hijab, Jilbab, Kerudung dan Khimar. Mereka sering gagal paham dalam memaknainya, Apalagi mereka yg sedang belajar memakai jilbab atau hijab tentu ingin mengetahui dgn pasti perbedaan arti kata tersebut.
Guna menjawab rasa penasaran wanita muslimah, kali detiksiana7 akan membahas Perbedaan Antara Hijab, Jilbab, Kerudung dan Khimar secara